Selamat Membaca dan Jangan Lupa Isikan Komentar Anda Ya.....
Barangsiapa belajar ilmu figh tanpa belajar tassawuf maka ia adalah fasiq. Siapa saja yang belajar Ilmu Tassawuf tanpa belajar Ilmu Figh maka ia adalah Zindiq, dan siapa saja yang mengumpulkan keduanya, maka ia adalah ahli Hakikat (Syeikh Al Fasi, Qawaid Al-Tasawwuf)

Saturday, 1 December 2012

Virus-Virus Perusak Hati Manusia

Ilustrasi
Ceritasufi - Hati ibarat motherboard dalam komputer. Seandainya di terjemahkan secara perkata akan berarti Papan Ibu (motherboard). Pada hardware ini, semua komponen akan terhubung pada Papan Ibu. Begitulah layaknya Hati manusia dengan timabangan amal.

Hati berfungsi motor penggerak niat. Tempat dimana semua bertumpu pada nya. Mata digerakkan oleh sensor-sensor syaraf yang saling terkoneksi yang pada akhirnya motivasi itu bermuara dari hati. Tangan akan bergerak menjadi pencuri kala niat itu dominan negatif. Hingga tangan hanyalah alat untuk mengambil sedang niat hanya tampil pada screen (layar) Hati manusia.
Hingga dengan tegas Allah menimbang sebuah amal dari dari hati pula. Ukuran standar Islam terhadap sebuah perbuatan adalah Hati, dimana niat itu tersembul.

Searang Bijak berpesan bahwa Hati ibarat wadah. Wadah ini telah pula pinjami Iman, Islam, dan Ihsan oleh Nya. Kala ruh dan jasad  bersatu di Alam Dunia, maka Wadah ini di berikan otonomi oleh Allah SWT. Apakah diberi aliran ion Negatif atau ion Positif ? Manusia pula telah diberi cara untuk mendominankan  salah satunya atau bahkan menghilangkan yang lainnya.

Tersebutlah tujuh perkara yang dapat merusak wadah yang bernama hati. Wadah yang menjadi Pekerjaan Rumah tiap Muslim untuk membersihkannya selama masih di Alam Dunia.

Pertama adalah Azzunub, tumpukan dosa tanpa diiringi kesungguhan bertobat.
Kedua adalah Alwasikh, adalah banyak makan dan minum.
Ketiga adalah Aljahlu, pintar ilmu dunia tetapi bodoh dan malas belajar Islam.
Keempat adalah Alhawa tutbau, nafsu yang di perturutkan.
Kelima adalah Hubbuddunya cinta kepada dunia hingga menghalalkan cara-cara haram.
Keenam adalah Alzhulmu mengaiaya makhluk. 
Terakhir adalah Asysyaithoonu rookibuhu, adalah kesimpulan yang bermakna bahwa Azzunub, Alwasikh, Aljahlu, Alhawa tutbau, dan Hubbuddunya, adalah pintu iblis dan syetan untuk menyusup ke hati (motherboard) manusia. 

Iblis dan Syetan adalah virus dalam Islam. Talak laknat telah pula jatuh dari Allah sejak penobatan Nabi Adam di dalam syurga. Hanya dengan memasang antivirus Iman Islam dan Ihsankepada  Allah Azza wa Jalla yang menjadikan kita tetap di rangkaian Syurga.

Semoga Allah menetapkan kita semua pada keterbuakan hati akan Taufiq dan Hidayah. Amin.

Wallhu'alam bissawab

Referensi : Republika.co.id dan others




Artikel Terkait:

No comments:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

PRAY TIME

Virus-Virus Perusak Hati Manusia

Ilustrasi
Ceritasufi - Hati ibarat motherboard dalam komputer. Seandainya di terjemahkan secara perkata akan berarti Papan Ibu (motherboard). Pada hardware ini, semua komponen akan terhubung pada Papan Ibu. Begitulah layaknya Hati manusia dengan timabangan amal.

Hati berfungsi motor penggerak niat. Tempat dimana semua bertumpu pada nya. Mata digerakkan oleh sensor-sensor syaraf yang saling terkoneksi yang pada akhirnya motivasi itu bermuara dari hati. Tangan akan bergerak menjadi pencuri kala niat itu dominan negatif. Hingga tangan hanyalah alat untuk mengambil sedang niat hanya tampil pada screen (layar) Hati manusia.
Hingga dengan tegas Allah menimbang sebuah amal dari dari hati pula. Ukuran standar Islam terhadap sebuah perbuatan adalah Hati, dimana niat itu tersembul.

Searang Bijak berpesan bahwa Hati ibarat wadah. Wadah ini telah pula pinjami Iman, Islam, dan Ihsan oleh Nya. Kala ruh dan jasad  bersatu di Alam Dunia, maka Wadah ini di berikan otonomi oleh Allah SWT. Apakah diberi aliran ion Negatif atau ion Positif ? Manusia pula telah diberi cara untuk mendominankan  salah satunya atau bahkan menghilangkan yang lainnya.

Tersebutlah tujuh perkara yang dapat merusak wadah yang bernama hati. Wadah yang menjadi Pekerjaan Rumah tiap Muslim untuk membersihkannya selama masih di Alam Dunia.

Pertama adalah Azzunub, tumpukan dosa tanpa diiringi kesungguhan bertobat.
Kedua adalah Alwasikh, adalah banyak makan dan minum.
Ketiga adalah Aljahlu, pintar ilmu dunia tetapi bodoh dan malas belajar Islam.
Keempat adalah Alhawa tutbau, nafsu yang di perturutkan.
Kelima adalah Hubbuddunya cinta kepada dunia hingga menghalalkan cara-cara haram.
Keenam adalah Alzhulmu mengaiaya makhluk. 
Terakhir adalah Asysyaithoonu rookibuhu, adalah kesimpulan yang bermakna bahwa Azzunub, Alwasikh, Aljahlu, Alhawa tutbau, dan Hubbuddunya, adalah pintu iblis dan syetan untuk menyusup ke hati (motherboard) manusia. 

Iblis dan Syetan adalah virus dalam Islam. Talak laknat telah pula jatuh dari Allah sejak penobatan Nabi Adam di dalam syurga. Hanya dengan memasang antivirus Iman Islam dan Ihsankepada  Allah Azza wa Jalla yang menjadikan kita tetap di rangkaian Syurga.

Semoga Allah menetapkan kita semua pada keterbuakan hati akan Taufiq dan Hidayah. Amin.

Wallhu'alam bissawab

Referensi : Republika.co.id dan others




0 comments:

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Affiliate Network Reviews